Diagnosa Risiko Perfrusi Perifer Tidak Efektif SDKI
Berikut ini kami sajikan Diagnosa SDKI (Standar Diagnosa Keperawatan Indonesia) Risiko Perfrusi Perifer Tidak Efektif yang terdiri dari definisi, faktor resiko, kondisi klinis terkait, dan referensi sumber.
SDKI SIKI SLKI RISIKO PERFRUSI PERIFER TIDAK EFEKTIF
DEFINISI
- Berisiko mengalami penurunan sirkulasi darah pada level kapiler yang dapat mengganggu metabolisme tubuh.
FAKTOR RESIKO
- Hiperglikemia
- Gaya hidup kurang gerak
- Hipertensi
- Merokok
- Prosedur endovaskuler
- Trauma
- Kurang terpapar informasi tentang faktor pemberat (mis. Merokok gaya hidup kurang gerak, obesitas, imobilitas)
KONDISI KLINIS TERKAIT
- Arterioskelrosis
- Raynaud’s desease
- Trombosis arteri
- Artritis reumatoid
- Leriche’s syndrome
- Aneurisma
- Buerger desease
- Varises
- Diabetes melitus
- Hipotensi
- Kanker
Referensi :
- Ackley,B.J.,Ladwig, G,B., & Makic,M. B. F. (2017). Nursing Diagnosis Handbook, An Evidence-Based Guide to Planning Care. 11th Ed. St, Louis: Elsevier
- Carpenito, L. J.(2013).Diagnosa Keperawatan : Aplikasi pada Praktek Klinik (Terjemahan). Edisi 6.Jakarta: EGC.
- Doenges, M.E. Moorhouse, M.F & Murr, A.C(2013). Nursing Diagnosis Manual: planning, individualizing, and documenting client care. 4th Ed. United States of America: F. A. Davis Company.
- Herdman, T.H. & Kamitsuru, S. (2014). NANDA International Nursing Diagnoses: Definitions & Classification, 2015–2017. 10nd ed. Oxford: Wiley Blackwell.
- Newfield, S. A., Hinz, M. D., Scott-Tilley, D., Sridaromont, K. L., & Maramba, P. J. (2012). Cox's Clinical Application of Nursing Diagnosis. 6th ed. Philadelphia: F. A. Davis Company.
- Tim Pokja SDKI DPP PPNI. (2018). SDKI : Definisi dan Indikator Diagnosis. PPNI: Jakarta
Sumber : Kumpulan Diagnosa NANDA & SDKI SIKI SLKI
Baca Juga :
Demikianlah teman-teman semuanya, semoga artikel kami diatas dengan judul Diagnosa Risiko Perfrusi Perifer Tidak Efektif SDKI dapat membaatu teman-teman semuanya dalam menegakkan diagnosa keperawatan berdasarkan referensi buku SDKI SIKI dan SLKI. Dilarang melakukan copypaste dalam bentuk apapun. Terimakasih atas kunjungannya di perawat.my.id, sampai jumpa lagi ya pada pertemuan kita selanjutnya
0 komentar